Jakarta Fair 2023 Siap Dibuka! Intip Jadwal Pesta Kembang Api, Harga, dan Cara Beli Tiket Masuk PRJ Kemayoran

- 9 Juni 2023, 20:14 WIB
Pesta kembang api yang ada di PRJ Kemayoran atau Jakarta Fair 2022 lalu.
Pesta kembang api yang ada di PRJ Kemayoran atau Jakarta Fair 2022 lalu. /ANTARA/Aprillio Akbar/

Baca Juga: Spoiler dan Link Nonton Dr Romantic 3 Episode 13 Sub Indo Gratis, Aksi Kang Dong Joo Buat Kaget Doldam

Harga tiket masuk Jakarta Fair 2023 akan dibanderol dengan harga yang berbeda, tergantung kategori yang dipilih, serta hari yang dipilih untuk berkunjung.

Berikut adalah harga tiket masuk Jakarta Fair 2023 tanpa konser.

- Senin: Rp30.000
- Selasa-Kamis: Rp40.000
- Jumat-Minggu: Rp50.000

Baca Juga: 3 Tempat Makan Soto di Bandar Lampung yang Paling Direkomendasikan, Catat Alamatnya

Sementara itu, harga tiket dengan konser (bundling) akan diumumkan besok melalui laman resmi jakartafair.co.id.

Masyarakat bisa membeli tiket konser pada presale yang akan dibuka Sabtu, 10 Juni 2023 pukul 10.00 WIB dengan kuota yang terbatas. 

Jakarta Fair 2023 juga menyediakan tiket gratis untuk dua kategori masyarakat, yaitu lansia dengan usia di atas 60 tahun dan anak-anak dengan tinggi di bawah 1 meter. Tiket gratis bisa didapatkan dengan syarat yang berlaku.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Libra, Scorpio, dan Sagitarius Sabtu, 10 Juni 2023: Biasakan Diri untuk Berolahraga

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x