Inilah Daftar Kekayaan Ketua Umum Partai Golkar Airlangga Hartarto yang Mencapai Miliaran Rupiah

- 18 September 2023, 11:22 WIB
Daftar kekayaan ketua umum Partai Golkar, Airlangga Hartarto.
Daftar kekayaan ketua umum Partai Golkar, Airlangga Hartarto. /Dok. Golkar

PR DEPOK - Airlangga Hartarto merupakan Menteri Koordinator Perekonomian yang menjadi salah satu menteri yang memiliki harta kekayaan yang mencapai miliaran rupiah.

 

Menurut data dari LHKPN Airlangga yang merupakan Ketua Umum Partai Golkar tersebut memiliki kekayaan Rp335 miliar.

Nilai tersebut termasuk dari aset tak bergerak, mobil mewah hingga surat-surat berharga dan bangunan yang mencapai total Rp113.977.496.224.

Sebagaimana yang dirangkum PikiranRakyat-Depok.com dari channel YouTube Auto Populer, berikut beberapa barang mewah yang dimiliki oleh Airlangga Hartarto selaku Ketua Umum Partai Golkar:

Baca Juga: Catat! Inilah Daftar Penerima PKH September 2023, Cek di cekbansos.kemensos.go.id

1. Mobil Kijang Inova Tahun 2015 Rp179 juta
2. Mobil Kijang Inova Tahun 2016 Rp200 juta
3. Mobil Toyota Jeep Lc 200 HDTP Rp1 miliar
4. Mobil Jaguar Rp400 juta
5. Mobil Vvp Rp900.000
6. Mobil Toyota Vellfire Rp785 juta

Selain itu, Airlangga juga memiliki harta tak bergerak yang mencapai Rp71, 8 miliar yaitu tanah dan bangunan yang tersebar di kota besar seperti di Jakarta, Manado, hingga di negara Australia.

Halaman:

Editor: Tesya Imanisa

Sumber: Youtube Auto Populer


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x