Kapan Sidang Isbat Ramadhan 2024 Digelar? Cek Info Jadwal dan Penjelasannya

- 1 Maret 2024, 11:50 WIB
Awal puasa Ramadhan 2024 akan jatuh mulai tanggal berapa? Simak penjelasan penetapan dari Muhammadiyah dan jadwal Sidang Isbat.
Awal puasa Ramadhan 2024 akan jatuh mulai tanggal berapa? Simak penjelasan penetapan dari Muhammadiyah dan jadwal Sidang Isbat. /Freepik/desEYEns

Baca Juga: Kartu Prakerja Gelombang 64 Kembali Dibuka, Apa Syarat Pendaftaran Terbaru? Cek di Sini

Kedua, sidang isbat penetapan awal Ramadhan 1445 Hijriah akan digelar secara tertutup setelah shalat Magrib.

Kegiatan tersebut  akan dilakukan oleh Tim Kemenag pada 134 lokasi di seluruh Indonesia.

Lalu, tahap ketiga melakukan konferensi pers hasil sidang isbat yang juga disiarkan di media sosial Kemenag.

Sebelumnya, pimpinan Muhammadiyah telah menetapkan lebih dulu 1 Ramadhan 1445 Hijriah/2024 Masehi pada Senin, 11 Maret 2024. ***

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu

Sumber: Antaranews


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah