Info Mudik Gratis PT Jasa Raharja 2024, Simak Tanggal Keberangkatan, Syarat, dan Cara Pendaftaran di Sini

- 5 Maret 2024, 21:50 WIB
Info Mudik Gratis PT Jasa Raharja 2024
Info Mudik Gratis PT Jasa Raharja 2024 /Antara/Fauzan/

Berikut PikiranRakyat-Depok.com telah merangkum informasi syarat pendaftaran Mudik Gratis PT Jasa Raharja 2024.

Syarat Mudik Gratis PT Jasa Raharja 2024

1. Mempunyai akun JRku.

Baca Juga: BLT Mitigasi Risiko Pangan Rp600.000 Kapan Cair dan Lewat Apa? Cek Jadwal, Mekanisme, dan Penerimanya di Sini

2. Memiliki motor dan dapat dibuktikan dengan STNK.

3. Pajak kendaraan masih berlaku.

4. SIM C yang masih aktif.

5. Peserta yang didaftarkan Mudik Gratis PT Jasa Raharja 2024 oleh pendaftar merupakan 1 keluarga.

Baca Juga: Inilah 3 Mall Termewah di Kabupaten Karawang yang Instagramable

Jika telah memenuhi syarat yang telah ditentukan, maka calon pemudik bisa mendaftar secara online di mudik.jasaraharja.co.id dengan cara berikut.

Cara Pendaftaran Mudik Gratis PT Jasa Raharja 2024

1. Masuk ke situs mudik.jasaraharja.co.id yang bisa diakses melalui ponsel atau laptop yang terkoneksi internet.

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah