Cara Cek Penerima Kartu Lansia Jakarta Maret 2024 Online via Link Resmi, Benarkah Sudah Cair?

- 13 Maret 2024, 12:45 WIB
Simak info KLJ atau kartu lansia Jakarta pada Maret 2024/
Simak info KLJ atau kartu lansia Jakarta pada Maret 2024/ /Instagram.com/@dinsosdkijakarta

- Kedua, masukkan Nomor NIK KTP lansia DKI Jakarta.

- Ketiga, pastikan nomor NIK KTP lansia sudah benar.

- Keempat, klik 'Cek' dan nama lansia akan muncul.

Lantas, apakah benar Kartu Lansia Jakarta Maret 2024 sudah cair?

Baca Juga: 8 List Rumah Makan Enak dan Murah di Yogyakarta, Rasane Echo Banget!

Menurut informasi yang dilansir PikiranRakyat-Depok dari laman Dinsos DKI Jakarta, Kartu Lansia Jakarta Maret 2024 sudah dicairkan termasuk untuk Pencairan Bantuan Sosial Pemenuhan Kebutuhan Dasar (PKD) 2024 pemilik KAJ, dan KPDJ.

Adapun jadwal pencairannya sudah dilakukan sejak tanggal, 1 Maret 2024 lalu sebesar Rp600.000 untuk pencairan dua bulan langsung.

Kendati demikian, Dinsos DKI Jakarta mengatakan jika pencairan KLJ Maret 2024 ini dilakukan 2 tahap. Tahap pertama pada, 1 Maret 2024 dan tahap kedua setelah proses verifikasi dan validasi rampung.

Baca Juga: Tips Berpuasa di Tengah Cuaca Panas, Bisa Bantu Menjaga Kesehatan

Dengan demikian bagi masyarakat pemilik lansia yang belum menerima dana Kartu Lansia Jakarta Maret 2024 dapat mengecek statusnya dengan cara yang sudah dijelaskan di atas.***

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah