Ditutup Hari Ini! Cara Daftar dan Rute Perjalanan Mudik Gratis PLN 2024 dengan Bus dan Kereta Api dari Jakarta

- 18 Maret 2024, 15:00 WIB
Pendaftaran Mudik Gratis tahun 2024 yang diadakan oleh PLN akan ditutup hari ini, Senin, 18 Maret 2024.*
Pendaftaran Mudik Gratis tahun 2024 yang diadakan oleh PLN akan ditutup hari ini, Senin, 18 Maret 2024.* /Pikiran Rakyat/Fian Afandi.

2. Rute Kereta Api

KA Matarmaja : Stasiun Pasar Senen - Stasiun Malang.

KA Jayakarta : Stasiun Pasar Senen - Stasiun Gubeng Surabaya.

Adapun cara daftar Mudik Gratis PLN 2024 sebagai berikut:

1. Download aplikasi PLN Mobile di Play Store atau App Store.

2. Daftar akun dengan mengikuti petunjuk yang ada atau langsung masuk jika telah memiliki akun.

Baca Juga: Tanggal Berapa BLT Mitigasi Risiko Pangan Cair Sebelum Lebaran 2024? Cek Jadwal dan Penerimanya di Sini

3. Buka aplikasi lalu klik banner 'Mudik Asyik Bersama BUMN 2024' di kategori event.

4. Klik 'Daftar Mudik Bersama BUMN'.

5. Pilih moda transportasi.

6. Pilih rute perjalanan.

7. Isi formulir pendaftaran dengan menginput data diri sesuai Kartu Tanda Penduduk (KTP) untuk peserta individu dan Kartu Keluarga (KK) untuk peserta keluarga (1 KK maksimal 4 orang yang dapat didaftarkan).

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah