Kapan Kartu Prakerja Gelombang 69 Dibuka? Berikut Bocoran Jadwal dan Tips Lolos Seleksi

- 27 Mei 2024, 10:50 WIB
Kesempatan Kedua! Kartu Prakerja Gelombang 69 Segera Dibuka, Cek Besaran Insentif, dan Cara Daftar Lolos!./Dok Prakerja
Kesempatan Kedua! Kartu Prakerja Gelombang 69 Segera Dibuka, Cek Besaran Insentif, dan Cara Daftar Lolos!./Dok Prakerja /

Adapun persiapannya bisa dilakukan dengan membuat akun Kartu Prakerja di www.prakerja.go.id atau memperhatikan tips untuk lolos seleksinya.

Tips Lolos Seleksi Kartu Prakerja Gelombang 69

Agar lolos seleksi Kartu Prakerja Gelombang 69, calon peserta dapat memperhatikan sejumlah tips berikut ini sebagai acuan.

Baca Juga: 5 Rekomendasi Mie Ayam Hijau di Jakarta, Lezat dan Sehat

1. Pastikan memenuhi seluruh syarat pendaftaran Kartu Prakerja, seperti usia, status pekerjaan, dan berkas-berkas yang diperlukan saat mendaftar.

2. Pastikan telah menggunakan e-mail dan nomor Hp (handphone) aktif.

3. Pastikan data yang dimasukkan calon peserta sesuai KTP dan data Dukcapil.

4. Unggah foto KTP secara langsung dari kamera smartphone.

Baca Juga: 6 Toko Mochi Terbaik di Sukabumi, Cocok Dikunjungi untuk Membeli Oleh-oleh

5. Lalu ikuti dan jawab tes minat bakat dengan baik dan benar.

Dengan mengikuti tips lolos seleksi pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 69 yang disebutkan diatas, semoga Anda lolos dan menjadi penerima insentif Rp4,2 juta dari Kartu Prakerja. ***

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah