Jadwal Malaysia Open 2022 Hari Ini 28 Juni 2022: 11 Wakil Indonesia Siap Bermain di Babak 32 Besar

28 Juni 2022, 09:36 WIB
Simak jadwal Malaysia Open 2022 hari ini 28 Juni 2022, akan ada 11 wakil Indonesia siap bermain di babak 32 besar. /Instagram.com/@badminton.ina.

PR DEPOK - Simak jadwal Malaysia Open 2022 hari ini 28 Juni 2022, akan ada 11 wakil Indonesia siap bermain di babak 32 besar.

Kejuaraan badminton Malaysia Open 2022 akan memulai babak perdananya hari ini 28 Juni 2022 di 32 besar.

Pertandingan Malaysia Open 2022 sendiri akan berlangsung di Stadion Axiata Arena, Kuala Lumpur, Malaysia.

Baca Juga: Sikap Manis Park Bo Gum yang Selalu Peduli ke Lisa BLACKPINK Disorot, Saat Hadiri CELINE Paris Fashion Week

Pada laga 32 besar ini, diketahui akan ada 11 wakil tim Indonesia yang akan mulai berjuang di Malaysia Open 2022 hari ini.

Adapun berikut jadwal pertandingan babak 32 besar di Malaysia Open 2022, hari ini Selasa, 28 Juni 2022:

Court 1 (mulai jam 09.00 WIB)

Match 5 Ganda Campuran
Rinov Rivaldy/Pitha H. Mentari (Indonesia) vs Chan Peng Soon/Cheah Yee See (Malaysia)

Baca Juga: Sering Mengganti Nomor Telepon? Ini Hal yang Perlu Diperhatikan, Jangan Sampai Kehilangan Data Pribadi Digital

Match 6 Ganda Putra
Fajar Alfian/Muh Rian Ardianto (Indonesia) vs Goh V Shem/Low Juan Shen (Malaysia)

Court 2 (mulai jam 09.00 WIB)

Match 1 Tunggal Putri
Gregoria M. Tunjung (Indonesia) vs Akane Yamaguchi (Jepang)

Match 2 Ganda Campuran
Rehan N. Kusharjanto/Lisa Ayu Kusumawati (Indonesia) vs Chang Tak Ching/Ng Wing Yung (Chinese Taipei)

Baca Juga: Cara Daftar MyPertamina untuk Syarat Beli Pertalite, Siapkan 3 Dokumen Ini

Match 3 Ganda Putri
Apriyani Rahayu/Siti F. Silva Ramadhanti (Indonesia) vs Stine Kuespert/Emma Moszczynski (Jerman)

Match 7 Tunggal Putra
Anthony S. Ginting (Indonesia) vs Sai Praneeth B. (India)

Match 8 Tunggal Putra
Tommy Sugiarto (Indonesia) vs Kenta Nishimoto (Jepang)

Baca Juga: PRJ Kemayoran Buka Jam Berapa Hari Ini? Simak Jadwal dan Cara Beli Tiket Masuk Jakarta Fair 2022

Court 3 (mulai jam 09.00 WIB)

Match 8 Tunggal Putra
Jonatan Christie (Indonesia) vs Sameer Verma (India)

Court 4 (mulai jam 09.00 WIB)

Match 3 Tunggal Putri
Putri Kusuma Wardani S. (Indonesia) vs Line H. Kjaersfeldt (Denmark)

Baca Juga: Haechan dan Renjun NCT DREAM Membeberkan Olahraga Favorit Anggota Grup Mereka: Berdebat? Adu Bantal?

Match 8 Tunggal Putra
Chico A. Dwi Wardoyo (Indonesia) vs Sitthikom Thammasin (Thailand)

Match 9 Ganda Putri
Febriana D. Kusuma/Amalia Cahaya Pratiwi (Indonesial vs Francesca Corbett E./Allison Lee (Amerika Serikat)

Rencananya siaran langsung kejuaraan badminton Malaysia Open 2022 ini akan tayang di TV Nasional iNews TV mulai babak 16 besar.

Baca Juga: Waspada! Pencurian Uang Nasabah dengan Cara Skimming oleh Seorang WNA, Kini Pelaku Ditangkap Polisi

Jadi untuk sekarang, jalannya pertandingan bisa penggemar pantau melalui link live score yang tersedia berikut.

Link live score Malaysia Open 2022

KLIK DI SINI

Demikian jadwal Malaysia Open 2022 hari ini 28 Juni 2022, akan ada 11 wakil Indonesia siap bermain di babak 32 besar.***

Editor: Gracia Tanu Wijaya

Tags

Terkini

Terpopuler