5 Pemain Spanyol paling Bernilai di Eropa, Mulai dari Marcos Llorente hingga Ansu Fati

- 30 Mei 2021, 20:44 WIB
Pemain Muda Barcelona, Ansu Fati
Pemain Muda Barcelona, Ansu Fati /Twitter/@ANSUFATI/

PR DEPOK – Timnas Spanyol tidak lagi memiliki skuad yang yang kuat seperti sebelumnya.

Generasi emas La Furia Roja yang membawa satu Piala Dunia dan dua Piala Euro sudah lama menggantungkan sepatunya.

Era nama seperti Andres Iniesta, Iker Casillas, dan David Villa bersama beberapa legenda lain sudah berakhir.

Baca Juga: Perokok Memiliki Kemungkinan Terkena Covid-19 Lebih Tinggi, Berikut Ini Penjelasan Ahli

Kini Timnas Spanyol mengalami transisi yang saat ini dilatih oleh Luis Enrique yang juga menjadi salah satu pelatih hebat.

Meski tak lagi ada Iniesta atau Villa, mantan pelatih Barcelona ini tetap bisa menaruh harapan pada pemainnya yang sekarang jika dibina dengan baik oleh klub dan timnas.

Berikut lima pemain Spanyol paling bernilai di Eropa.

1. Marcos Llorente – Atletico Madrid

Dikutip Pikiranrakyat-depok.com dari sportskeeda, Marcos Llorente mengawali karir di Real Madrid sejak usia tiga belas tahun, namun karena kurangnya waktu bermain ia memutuskan untuk pindah ke rival sekota Atletico Madrid.

Halaman:

Editor: Adithya Nurcahyo

Sumber: Sportkeeda


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x