5 Saga Transfer Berlarut-larut yang Berakhir dengan Kekecawaan, Mulai dari Karim Benzema hingga Wesley Sneidje

- 16 Juli 2021, 07:20 WIB
Pemanggilan kembali Karim Benzema.
Pemanggilan kembali Karim Benzema. /Twitter @lequipe

Benzema yang merupakan penyerang produktif imi dihubungkan dengan Arsenal selama empat musim, bahkan persyaratan pribadi sudah pernah disepakati.

2. Nabil Fekir -  Liverpool

Liverpool juga punya saga transfer yang gagal salah satunya ketika berniat untuk merekrut Nabil Fekir.

Ketika Philippe Coutinho baru saja pergi ke Barcelona dan Fekir dilirik sebagai pengganti pemain Brasil.

Baca Juga: 5 Pemain Juventus yang Harus Tampil Impresif di Pra-Musim, Mulai Luca Pellegrini hingga Federico Bernadeschi

Transfer pun dikabarkan sudah semakin dekat dan berjalan dengan baik hingga akhirnya Fekir mengalami masalah pada lututnya dan membuat ia gagal tes medis bersama The Reds.

3. Antoine Griezmann – Manchester United

Di musim panas 2017, saga transfer Manchester United untuk memboyong Antoine Griezmann menjadi berlarut-larut.

The Red Devils dikabarkan siap membayar klausul rilis Griezmann dari Atletico Madrid.

Baca Juga: 5 Pemain Chelsea yang Harus Tampil Impresif di Pra-Musim, Mulai dari Ruben Loftus-Cheek hingga Malang Sarr

Halaman:

Editor: Yunita Amelia Rahma

Sumber: Sportskeeda


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah