Catat! Jadwal Manchester United Selama Januari 2022

- 1 Januari 2022, 15:56 WIB
Jadwal lengkap Manchester United pada Januari 2022. Tiga bermain di Liga Inggris dan satu di FA Cup.
Jadwal lengkap Manchester United pada Januari 2022. Tiga bermain di Liga Inggris dan satu di FA Cup. /REUTERS/Phil Noble./

PR DEPOK - Pada bulan Januari 2022 kali ini, nampaknya ada beberapa pertandingan Manchester United yang sangat ditunggu-tunggu para penggemarnya.

Pertandingan bulan Januari 2022 seperti merupakan ajang pendalaman skuat Manchester United di bawah asuhan Ralf Rangnick.

Berdasarkan jadwal yang sudah dirilis, Manchester United akan bermain tiga pertandingan di Liga Inggris dan satu di FA Cup pada Januari 2022.

Selama bulan ini, Manchester United akan bertindak sebagai tim tuan rumah sebanyak tiga kali dan satu sisanya bertamu ke markas lawan.

Baca Juga: Usai Dipenjara Selama Hampir 5 Tahun Karena Kasus Korupsi, Mantan Presiden Korsel Dibebaskan

Pada bulan Januari 2022, Manchester United akan menghadapi Wolverhampton, Aston Villa dua kali, dan West Ham.

 

Dikutip Pikiranrakyat-Depok.com dari Instagram @manchesterunited, berikut jadwal lengkap Manchester United di Liga Inggris selama Januari 2022.

1. Manchester United vs Wolverhampton Wanderers: 4 Januari 2022 main pukul 00:30 WIB.

2. Manchester United vs Aston Villa: 11 Januari 2022 main pukul 2:55 dini hari WIB.

Baca Juga: Tissa Biani Meledek El Rumi saat Rayakan Tahun Baru: Sabar Ya, Yuk Silahkan Cewek-Cewek

3. Aston Villa vs Manchester United : 16 Januari 2022 main pukul 00:30 WIB.

4. Manchester United vs West Ham United: 22 Januari 2022 main pukul 22:00 WIB.

Seperti diketahui, pelatih asal Jerman itu belakangan ini diresmikan sebagai pelatih anyar Manchester United menggantikan Ole Gunnar Solskjaer.

Sejak dipimpin Ralf Rangnick, Manchester United masih belum terkalahkan di Liga Inggris maupun di Liga Champions.

Baca Juga: Venna Melinda dan Ferry Irawan Mantap untuk Menikah, Anggia Novita: Semoga Jodoh dan Bahagia

Dalam lima pertandingannya sebagai pelatih sementara, Ralf Rangnick berhasil menang tiga kali dan mendapatkan hasil seri dua kali.***

Editor: Ramadhan Dwi Waluya

Sumber: Instagram @manchesterunited


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah