Manchester City Coba Manfaatkan Pertengkaran di Barcelona untuk Rekrut Lionel Messi

- 6 Februari 2020, 17:41 WIB
CITY manfaatkan pertengkaran di Barcelona untuk gaet Lionel Messi.*
CITY manfaatkan pertengkaran di Barcelona untuk gaet Lionel Messi.* /Instagram FC Barcelona/

Pep yang dulu pernah melatih Messi dan kawan-kawan, telah mempersembahkan tiga trofi La Liga dan dua trofi Liga Champions.

Buntut dari cekcok Messi dan Abidal, akhirnya Presiden Barcelona, Josep Maria Bartomeu, mengadakan rapat darurat dengan Abidal.

Setelah melakukan mediasi, Abidal akan tetap memegang jabatannya di Barcelona sebagai direktur olaraga.

Baca Juga: Dampak Virus Corona, 2 Juta Turis Asal Tiongkok Tidak Dapat Berkujung ke Indonesia 

Perselisihan dimulai setelah Abidal mengatakan kepada surat kabar Spanyol Diario Sport, "Banyak pemain tidak senang dan tidak bekerja banyak, serta ada masalah yang terjadi di internal tim saat bersama Valverde," tulis Abidal dalam surat tersebut.

"Hubungan antara pelatih di ruang ganti selalu bagus, tetapi ada hal-hal yang bisa dirasakan sebagai mantan pemain. Saya memberi tahu klub tentang apa yang saya pikirkan dan kami harus membuat keputusan," ujar Abidal.

Messi juga akhirnya angkat bicara, melalu Instagram pribadinya @leomessi, ia memberikan kritik kepada Abidal.

Baca Juga: Dampak Virus Corona, 2 Juta Turis Asal Tiongkok Tidak Dapat Berkujung ke Indonesia 

"Jujur saya tidak suka melakukan hal seperti ini, tapi saya pikir setiap orang harus bertanggung jawab atas pekerjaan dan keputusan yang diambil," ujar Messi.***

Halaman:

Editor: M Bayu Pratama

Sumber: ESPN


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah