Diserang Badai Cedera, Liverpool Beri Update Soal Kebugaran Beberapa Pemain Penting

- 31 Maret 2022, 17:00 WIB
Skuad Liverpool.
Skuad Liverpool. /instagram.com/@liverpoolfc/

PR DEPOK - Klub raksasa Liga Inggris, Liverpool baru-baru ini telah diserang badai cedera, yang menyasar ke beberapa pemain pentingnya.

Tak hanya diserang rentetan cedera, beberapa pemain penting The Reds juga dilaporkan terkena kasus Covid-19.

Pemain seperti Trent Alexander-Arnold masih mengalami cedera hamstring, setelah laga kemenangan Liverpool melawan Arsenal 16 Maret kemarin.

Baca Juga: Bansos PBI Cair Lagi pada April 2022, Simak Syarat dan Cara Daftar Bantuan Jaminan Kesehatan

Pemain belakang andalan Juergen Klopp itu juga harus terpaksa absen, di laga perempat final Piala FA, serta mengundurkan diri dari skuad timnas Inggris pada pertandingan persahabatan mereka.

"Saat ini Alexander-Arnold, telah melakukan rehabilitasi di Kompleks Olahraga Nad Al Sheba Dubai," kata James Pearce, dikutip Pikiranrakyat-Depok.com dari Athletic.

"(Trent Alexander-Arnold) memiliki beberapa perawatan penting, sebelum dia diberi lampu hijau untuk melanjutkan bermain," tambahnya.

Baca Juga: Cara Daftar BLT Balita 2022 Online Lewat HP di Aplikasi Cek Bansos, Anak Usia 0-6 Tahun Bisa Dapat Rp3 Juta

Sementara itu, pemain lain seperti Andy Robertson dan James Milner harus absen bermain, karena masalah Covid-19.

Halaman:

Editor: Nur Annisa

Sumber: Athletic


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x