Berkaca pada Piala Dunia Qatar 2022, Menpora Sebut Indonesia Siap Jadi Tuan Rumah FIFA World Cup U-20 2023

- 19 November 2022, 13:19 WIB
Menteri Pemuda dan Olahraga Zainudin Amali.
Menteri Pemuda dan Olahraga Zainudin Amali. /Tangkapan layar YouTube Sekretariat Presiden

PR DEPOK - Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Zainudin Amali mengatakan penyelenggaraan Piala Dunia Qatar 2022 harus dijadikan pelajaran bagi Indonesia.

hal tersebut menurutnya, sebagai persiapan dalam rangka penyelenggaraan FIFA World Cup U-20 tahun 2023 mendatang.

Rencanannya, Indonesia akan menjadi tuan rumah penyelenggaraan FIFA World Cup U-20 pada 20 Mei 2023 – 11 Jun 2023.

Baca Juga: Cara Klaim Jaminan Hari Tua Via Online dan Kantor Cabang BPJS Ketenagakerjaan, Ini Manfaat dan Syaratnya

“Tahun depan kita akan menjadi host atau menjadi tuan rumah FIFA World Cup U-20 Tahun 2023," kata Zainudin Amali, dikutip dari laman Kemenpora, pada Sabtu 19 November 2022.

"Kita akan kedatangan 23 negara lainnya, sehingga makna yang paling penting buat kita tentang penyelenggaraan Piala Dunia di Qatar," ujarnya menambahkan.

Semikiam dikataka Zaidunin Alamalk, saat sirinya menjadi narasumber dalam program bertajuk ‘Semesta Bola 2022’ dinBTV secara live, pada Jumat 11 November 2022 lalu.

Baca Juga: Contoh Teks Susunan Upacara Hari Guru Nasional 25 November 2022 untuk SD, SMP-MTS, SMA-SMK

Menurut dia, meskipun tim yang ikut dalam penyelenggaraan kedua event ini berbeda secara usia.

Halaman:

Editor: Nur Annisa

Sumber: Kemenpora


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x