Tak Terbendung, Duet Gnabry-Lewandowski Geser Cristiano Ronaldo dan Gareth Bale di Liga Champions

- 20 Agustus 2020, 13:44 WIB
Pemain Bayern Muenchen Thomas Mueller (kiri), Robert Lewandowski (tengah), dan Serge Gnabry (kanan).*
Pemain Bayern Muenchen Thomas Mueller (kiri), Robert Lewandowski (tengah), dan Serge Gnabry (kanan).* /Sky Sports/

Pemain berkebangsaan Portugal tersebut tampil gemilang kala berseragam Real Madri pada Liga Champions musim 2013/2014 mampu mencetak 17 gol dari 11 pertandingan yang dilakoninya hingga membawa pemain yang saat ini bermain di Juventus itu menjadi pencetak gol terbanyak.

Sementara itu, rekor duet produktif sebelumnya dipegang oleh Cristiano Ronaldo dan Gareth Bale pada musim 2013/2014 dengan akumulasi gol sebanyak 23 bersama Real Madrid.

Meski telah lampaui capaian Cristiano Ronaldo dan Gareth Bale, duet Serge Gnabry dan Robert Lewandowski masih memiliki kesempatan guna menambah torehan golnya di musim ini.

Bukan hal mustahil bila duet keduanya mampu mencatatkan nama mereka di papan skor saat bersua Paris Saint Germain (PSG) di laga final Liga Champions 2019/2020 dan mendapatkan tropi si kuping besar yang terakhir didapatkan beberapa tahun lalu.

Baca Juga: Pemindahan Ibu Kota ke Kalimantan Ditunda Akibat Pandemi, Batu Pertama Akan Diletakan Tahun 2022

Sekadar informasi, pertandingan antara kampiun Ligue 1 Prancis dan Bundesliga Jerman tersebut disedianya akan digelar di Stadion Da Luz, Lisbon, Portugal pada Senin 24 Agustus 2020, sekitar pukul 2.00 dini hari WIB.***

Halaman:

Editor: Ramadhan Dwi Waluya

Sumber: FlashScore


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah