9 Tips Mudah Merawat Mobil di Rumah Selama PPKM Darurat

- 16 Juli 2021, 15:45 WIB
Ilustrasi merawat mobil.
Ilustrasi merawat mobil. /sasint/Pixabay

Buat jadwal untuk mencuci bagian bodi eksterior secara periodik.

Baca Juga: 5 Pesepakbola Terbaik yang Ambil Bagian di Olimpiade Tokyo 2020, Salah Satunya Dani Alves

Selain itu, segera hilangkan bekas kotoran atau getah yang menempel, sehingga tampilan cat mobil akan terjaga dengan baik dan menarik untuk dilihat.

7. Jaga kebersihan dan kesegaran ruang interior

Setelah membersihkan area eksterior, sebaiknya bagian interior turut mendapat perilaku spesial dengan cara membuang sisa sampah yang tersisa di dalam mobil, membersihkan panel interior, dan jika perlu sedot debu menggunakan vacuum cleaner secara rutin.

Penyemprotan kabin menggunakan cairan disinfektan setelah bepergian juga diperlukan pada masa kini, untuk memberikan rasa aman dan nyaman.

Pasalnya, kebersihan dan kesegaran aroma ruang kabin interior mobil sangat menunjang suasana hati yang positif saat berkendara.

Baca Juga: Jokowi Blusukan Bagi Obat, Henry Subiakto: Hanya Orang Dengki yang Semua Hal Dilihat dari Sisi Negatif

8. Pastikan bahan bakar pada kapasitas yang cukup

Biasakan untuk meninggalkan mobil dalam kondisi kapasitas bahan bakar yang cukup, seperti setengah dari kapasitas maksimum tangki bahan bakar.

Halaman:

Editor: Ahlaqul Karima Yawan

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x