Fakta-fakta Menarik Max Verstappen, Terlahir dari 2 Orang Mantan Pembalap!

- 13 Desember 2021, 15:00 WIB
Max Verstappen dari Red Bull merayakan kemenangan balapan dan kejuaraan dunia di podium dengan trofi. Formula Satu F1 - Grand Prix Abu Dhabi - Sirkuit Yas Marina, Abu Dhabi, Uni Emirat Arab - 12 Desember 2021.
Max Verstappen dari Red Bull merayakan kemenangan balapan dan kejuaraan dunia di podium dengan trofi. Formula Satu F1 - Grand Prix Abu Dhabi - Sirkuit Yas Marina, Abu Dhabi, Uni Emirat Arab - 12 Desember 2021. /Pool via REUTERSKAMRAN JEBREILI/

Baca Juga: Besaran Bansos PKH dan Kartu Sembako Desember 2021, Segera Cek Nama di cekbansos.kemensos.go.id

Salah satu kejadian yang cukup mengerikan sempat dialami Jos Verstappen pada GP Jerman 1994 lalu, saat tangki bensinnya mengalami kerusakan sehingga mobilnya dilalap api yang sangat besar.

Jos Verstappen mengakhiri kariernya di F1 pada 2003.

Sementara itu, ibu dari Max Verstappen, yakni Sophie Kumpen merupakan mantan pembalap Karting asal Belgia di masa lalu.

Max Verstappen menjadi orang Belanda pertama yang menjadi juara dunia F1

Baca Juga: Besaran Bansos PKH dan Kartu Sembako Desember 2021, Segera Cek Nama di cekbansos.kemensos.go.id

Nama Max Verstappen telah resmi dimasukkan ke dalam buku daftar peraih gelar juara dunia F1.

Rupanya, Max Verstappen merupakan orang Belanda pertama yang mampu meraih gelar juara dunia F1.

Max Verstappen menjadi pembalap termuda yang melakukan debutnya di F1

Berdasarkan catatan, Max Verstappen melakukan debutnya pada GP Australia 2015 bersama Toro Rosso di usianya yang baru menginjak 17 tahun 166 hari.

Halaman:

Editor: Ahlaqul Karima Yawan

Sumber: F1 Red Bull


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah