5 Cara Agar Mobil Hemat Bahan Bakar saat Perjalanan Mudik Lebaran 2023

- 15 April 2023, 18:54 WIB
Ilustrasi mudik Lebaran 2023.
Ilustrasi mudik Lebaran 2023. /PMJ News/

PR DEPOK - Memutuskan untuk mudik di Lebaran 2023 pasti banyak yang harus diperhatikan, salah satunya bahan bakar.

Melakukan perjalanan jauh sudah pasti harus mengisi penuh bahan bakar, akan tetapi tergantung jarak yang ditempuh pemudik. Ada yang sudah mengisi penuh tapi mengisi lagi di SPBU yang ada di jalur mudik dan ada juga yang hemat bahan bakar saat perjalanan.

Berikut 5 cara agar mobil hemat bahan bakar saat perjalanan mudik Lebaran 2023 ke kota yang dituju.

Baca Juga: Ramadhan Segera berakhir, Berikut Adalah Keutamaan Puasa Syawal yang Wajib Kamu Ketahui

1. Pastikan mobil dalam keadaan baik

Sebelum memutuskan mudik, Anda disarankan untuk memeriksa keadaan mesin kendaraan apakah bisa digunakan untuk mudik atau tidak.

Memastikan keadaan mobil dari jauh-jauh hari bisa membantu dan mencegah hal yang tidak diinginkan seperti mogok pada saat perjalanan atau mengalami kerusakan mesin saat dijalan.

Kondisi kendaraan atau mobil sangat berpengaruh pada bahan bakar, jika kendaraan sedang dalam masalah biasanya akan cepat menguras atau boros bahan bakar.

Baca Juga: PKH Tahap 2 2023 Cair Lagi sebelum Lebaran? Siapkan KTP untuk Cek Penerima via cekbansos.kemensos.go.id

2. Matikan mesin mobil

Jika Anda sedang dalam perjalanan dan akan berhenti sejenak untuk memeriksa sesuatu atau melakukan sesuatu disarankan untuk mematikan mesin agar bahan bakar kendaraan tidak boros.

Halaman:

Editor: Nur Annisa

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x