Kapan F1 Belanda 2023 Digelar? Ini Jadwal Lengkapnya

- 25 Agustus 2023, 20:49 WIB
Berikut ini tersedia jadwal lengkap dan laihan F1 Belanda 2023 di Zandvoort usai empat minggu istirahat.*
Berikut ini tersedia jadwal lengkap dan laihan F1 Belanda 2023 di Zandvoort usai empat minggu istirahat.* /Reuters/Nacho Doce/

 

Dalam 2 tahun terakhir yang terhitung sejak tahun 2021 hingga 2022, Max Verstappen meraih kemenangan di sirkuit ini.

Sirkuit dengan total 14 tikungan ini telah menggelar balapan F1 sejak tahun 1952 hingga berakhir pada tahun 1985.

Baca Juga: Rasanya Kenyal dan Menggoda! 10 Tempat Makan Bakso Paling Terkenal di Purwokerto!

Pada tahun 2019, diumumkan kembali bahwa F1 akan kembali hadir di Belanda pada tahun 2020.

Tetapi karena adanya wabah Covid-19 pada tahun 2020, perhelatannya diundur menjadi tahun 2021.

 

Jika Verstappen meraih kemenangan kembali, maka dirinya akan menyamakan rekor Sebastian Vettel yang meraih 9 kemenangan secara berturut-turut pada tahun 2013.

Jadwal F1 Belanda dalam Waktu Indonesia Barat (WIB)

Baca Juga: Ramalan Zodiak Cancer, Leo, dan Virgo Besok Sabtu, 26 Agustus 2023: Jaga Hati, Mantanmu Tiba-Tiba Kembali

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x