PIP Kemdikbud 2022 Rp2,2 Juta Kapan Cair? Intip Jadwal, Cara Daftar dan Cek Nama Siswa di Sini

- 20 April 2022, 13:20 WIB
Cara mengecek penerima PIP.
Cara mengecek penerima PIP. /Program Indonesia Pintar

1. Siswa dapat mendaftar dengan membawa Kartu Keluarga Sejahtera (KKS) milik orang tuanya, dan ajukan kepada lembaga pendidikan terdekat.

2. Jika siswa tersebut tidak memiliki KKS, maka orang tua siswa harus dapat meminta Surat Keterangan Tidak Mampu (SKTM) dari RT atau RW dan Kelurahan atau Desa terlebih dahulu agar dapat melengkapi syarat pendaftaran.

Baca Juga: Habis Kontrak, Lima Pemain Manchester United Akan Tinggalkan Old Trafford Akhir Musim Ini

3. Ajukan KKS miliki orang tua siswa atau peserta didik untuk dilakukan verifikasi data.

Jika sudah berhasil mendaftar, selanjutkan siswa bisa segera melakukan proses cek nama penerima bantuan PIP Kemdikbud 2022 Rp2,2 juta, dengan cara berikut ini:

1. Kunjungi dan buka website pip.kemdikbud.go.id, yang bisa melalui HP atau Komputer.

2. Masukan data yang diperlukan dalam kolom form pengecekan data, seperti Nomor Induk Siswa Nasional atau NISN, tanggal lahir, dan nama ibu kandung.

Baca Juga: Update Covid-19 Dunia Rabu, 20 April 2022: Kasus Positif di Korea Selatan Masuk 10 Besar Data Global

3. Selanjutnya, pilih opsi ‘Cari’ dan klik enter.

4. Terakhir, tunggu beberapa waktu, hingga proses pencarian data selesai, kemudian data akan dimunculkan dalam dashboard website tersebut.

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah