Cek Nama Penerima PIP Kemdikbud 2022 di Link pip.kemdikbud.go.id, untuk Dapat Bantuan Rp2,2 Juta

- 24 Juni 2022, 10:49 WIB
Ilustrasi. Simak informasi cara cek nama penerima PIP Kemdikbud 2022 di link pip.kemdikbud.go.id, untuk dapat bantuan Rp2,2 juta.
Ilustrasi. Simak informasi cara cek nama penerima PIP Kemdikbud 2022 di link pip.kemdikbud.go.id, untuk dapat bantuan Rp2,2 juta. /Tangkap Layar pip.kemdikbud.go.id.

PR DEPOK - Berikut penjelasan cara cek nama penerima PIP Kemdikbud 2022 di link pip.kemdikbud.go.id, untuk dapat bantuan Rp2,2 juta.

Bantuan PIP Kemdikbud 2022 masih dicairkan kepada siswa SD, SMP, hingga SMA dengan nominal yang berbeda-beda.

Untuk mendapatkan dana PIP Kemdikbud 2022 ini, siswa harus terdaftar dan melakukan cara cek nama penerima bantuan Rp2,2 juta di link pip.kemdikbud.go.id.

Baca Juga: Hasil Seleksi Kartu Prakerja Gelombang 33 Sudah Diumumkan, Klik Link dashboard.prakerja.go.id

Dana PIP Kemdikbud 2022 ini diberikan kepada siswa SD, SMP, dan SMA dari keluarga miskin, untuk membantu biaya pendidikan.

Sebagaimana dikutip oleh Pikiranrakyat-Depok.com dari situs PIP Kemdikbud, berikut ini penjelasan cara cek nama penerima PIP Kemdikbud 2022 untuk dapat bantuan Rp2,2 juta.

Cara cek nama penerima PIP Kemdikbud 2022 untuk dapat bantuan Rp2,2 juta:

1. Login pip.kemdikbud.go.id melalui HP yang tersambung internet.

Baca Juga: Jam Buka dan Harga Tiket PRJ Kemayoran Hari Ini Jumat 24 Juni 2022, Lansia dan Anak-anak Gratis Masuk!

2. Input data siswa ke dalam formulir pengecekan data, seperti Nomor Induk Siswa Nasional atau NISN, tanggal lahir, dan nama ibu kandung siswa yang mendaftar bantuan PIP Kemdikbud 2022.

3. Kemudian pilih menu ‘Cari’ dan klik enter untuk proses pencarian data.

4. Tunggu beberapa menit sampai proses pencarian data selesai, kemudian data akan muncul di website tersebut.

Baca Juga: Perang di Ukraina Masih Memanas, Inggris Tambah Sanksi Baru bagi Rusia

Adapun Berikut ini nominal bantuan PIP Kemdikbud 2022, di antaranya adalah:

1. Bantuan siswa SD/MI/Paket A dapat uang tunai senilai Rp450 ribu per tahun.

2. Bantuan siswa SMP/MTS/Paket B akan dapat uang tunai Senilai Rp750 ribu per tahun.

3. Bantuan siswa SMA/SMK/MA/Paket C akan dapat uang tunai senilai Rp1 juta per tahun.

Baca Juga: Tes Kepribadian: Hadiah Valentine Mana yang akan Diberikan? Pilihanmu Ungkap Apa yang Dicari dari Pasangan

Demikian informasi cara cek nama penerima PIP Kemdikbud 2022 di link pip.kemdikbud.go.id, untuk dapat bantuan Rp2,2 juta.***

Editor: Gracia Tanu Wijaya

Sumber: PIP Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah