PIP Kemdikbud 2023 akan Cair Lagi Bulan Mei? Login pip.kemdikbud.go.id tuk Cek Penerima

- 26 April 2023, 20:33 WIB
Cara cek penerima PIP Kemdikbud 2023 di link pip.kemdikbud.go.id dan info terbaru pencairan bantuan Rp 1 juta dari pemerintah.
Cara cek penerima PIP Kemdikbud 2023 di link pip.kemdikbud.go.id dan info terbaru pencairan bantuan Rp 1 juta dari pemerintah. /ANTARA/Arset Kusnadi/

PR DEPOK – PIP Kemdikbud 2023 akan cair lagi bulan Mei? Login pip.kemdikbud.go.id untuk cek penerima.

Bantuan PIP Kemdikbud 2023 sudah mulai dinantikan oleh masyarakat di bulan Mei mendatang.

Lantas, apakah bansos PIP Kemdikbud 2023 akan cair pada bulan Mei ini? Mari simak informasi lengkapnya di artikel ini, hingga besaran dana yang disalurkan.

Baca Juga: Ucapan Selamat Malam Romantis untuk Pacar, Ide Chat WA Manis Bagi Pasangan yang Sedang LDR

Sebenarnya, untuk masa pencairan dana PIP Kemdikbud 2023 Mei, hingga saat ini masih belum bisa dipastikan kapan akan dicairkan kepada siswa sekolah.

Sebagaimana dikutip oleh Pikiranrakyat-Depok.com dari website PIP Kemdikbud, berikut rincian cara cek penerima PIP Kemdikbud 2023 bulan Mei.

Cara daftar PIP Kemdikbud 2023 bulan Mei:

1. Gunakan Kartu Indonesia Pintar atau KIP.

Baca Juga: 12 Kata-Kata Motivasi Kehidupan dari Tokoh Dunia untuk Jalani Hari Lebih Baik

2. Jika tidak juga memiliki KIP, maka siswa bisa mengajukan Kartu Keluarga Sejahtera atau KKS untuk proses mencairkan PIP Kemdikbud 2023 di bulan Mei mendatang.

3. Jika tidak juga mempunyai KIP atau KKS, maka dianjurkan untuk membuat Surat Keterangan Tidak Mampu (SKTM) di kantor Kelurahan daerah domisili masing-masing.

4. Akan dilakukan verifikasi data penerima, untuk bisa mencairkan PIP Kemdikbud 2023 di bulan Mei ini.

Cara cek penerima PIP Kemdikbud 2023 di bulan Mei:

Baca Juga: Sinopsis Bidadari Surgamu Hari Ini, 26 April 2023: Sakinah dan Denis Kembali Bersatu, Namira Gigit Jari

1. Login pip.kemdikbud.go.id dan cek nama siswa penerima PIP Kemdikbud 2023 bulan Mei mendatang pakai KTP dan NISN.

2. Input data diri siswa penerima PIP Kemdikbud 2023 di bulan Mei mendatang yakni data NISN, tanggal lahir, dan nama ibu kandung.

3. Pilih pilihan menu ‘Cari’ dan tekan enter untuk tahap atau langkah berikutnya untuk cek penerima PIP Kemdikbud 2023 di bulan Mei mendatang.

Baca Juga: Simak 9 Tips Berikut Ini untuk Hadapi Cuaca Panas Tak Biasa dari Kemenkes

4. Terakhir, data siswa akan diverifikasi dan akan dimunculkan dalam website sebagai penerima PIP Kemdikbud 2023 di bulan Mei mendatang.

Kategori penerima PIP Kemdikbud 2023 termasuk di bulan Mei mendatang:

1. Siswa jenjang SD/MI/Paket A terima dana PIP Kemdikbud 2023 Rp450.000 per siswa setiap bulannya.

Baca Juga: Info PKH Tahap 2 2023 Kapan Cair? Cek Jadwal Pencairan dan Nama KPM di cekbansos.kemensos.go.id

2. Siswa jenjang SMP/MTS/Paket B terima dana PIP Kemdikbud 2023 Rp750.000 setiap bulannya.

3. Siswa Jenjang SMA/SMK/MA/Paket C akan terima dana PIP Kemdikbud 2023 Rp1 juta setiap bulannya.

Demikian penjelasan cara daftar, cara cek penerima dan kategori penerima PIP Kemdikbud 2023 yang cair di bulan Mei mendatang.***

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah