Segera Dibuka! Berikut Cara Daftar dan Materi Ujian Simak UI 2023 Jalur Mandiri

- 27 Mei 2023, 22:30 WIB
Cara Daftar dan Materi Ujian Simak UI 2023 Jalur Mandiri
Cara Daftar dan Materi Ujian Simak UI 2023 Jalur Mandiri /

Adapun materi ujian SIMAK UI untuk S1 dan Vokasi yaitu sebagai berikut:

- kemampuan dasar ( KD ): Matematika Dasar, Bahasa Indonesia, dan Bahasa Inggris.

- kemampuan IPA ( KA ): Matematika IPA, Fisika, kimia, biologi.

- kemampuan IPS: ekonomi, sejarah, geografi,dan sosiologi.

Baca Juga: Ngeri! Penumpang Buka Pintu Darurat Pesawat Saat Masih Mengudara, Angin Bertiup Kencang

Apabila anda memilih program studi IPA, maka materi ujiannya mencakup KD dan KA. Sedangkan jika anda memilih program studi IPS, maka materi ujiannya mencakup KD dan KS.

Demikian cara daftar dan materi yang Anda harus dipelajari untuk persiapan daftar SIMAK UI, jalur mandiri universitas Indonesia.

Jangan lupa cek website resmi SIMAK UI agar tidak ketinggalan informasi.***

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x