Cek Melihat Pengumuman UTBK SNBT 2023, Apakah Namamu Dinyatakan Lolos?

- 14 Juni 2023, 16:01 WIB
Cek hasil pengumuman UTBK SNBT 2023 lewat link snpmb.bppp.kemdikbud.go.id.
Cek hasil pengumuman UTBK SNBT 2023 lewat link snpmb.bppp.kemdikbud.go.id. /Freepik/Erik Mclean

2. Input nomor peserta saat mendaftar tes UTBK.

3. Masukkan tanggal lahir Anda dan klik “Lihat Hasil”.

Baca Juga: Besaran Dana dan Cara Cek Penerima BPNT Juni 2023 Melalui cekbansos.kemensos.go.id

Sistem akan muncul informasi yang berisi nomor peserta, nama peserta, tanggal lahir, dan pilihan program studi Anda serta ucapan dinyatakan lolos atau tidak.

Bagi siswa yang dinyatakan lolos UTBK SNBT 2023 dapat melakukan daftar ulang atau registrasi sesuai jadwal yang sudah ditetapkan Perguruan Tinggi masing masing.

Demikian penjelasan jadwal dan cara cek hasil pengumuman UTBK SNBT 2023, cek namamu tercantum lolos atau tidak.***

Halaman:

Editor: Tesya Imanisa

Sumber: snpmb.bppp.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah