KJP Plus Juli 2023 Sudah Cair, Siswa SD-PKBM yang Terdaftar Segera Cek Nama Penerima di kjp.jakarta.go.id

- 5 Juli 2023, 17:36 WIB
Cek nama penerima KJP Plus di bulan Juli 2023. Siswa SD-PKBM segera cek situs kjp.jakarta.go.id.
Cek nama penerima KJP Plus di bulan Juli 2023. Siswa SD-PKBM segera cek situs kjp.jakarta.go.id. /kjp.jakarta.go.id

PR DEPOK – Dana bantuan KJP Plus Juli 2023 sudah cair, segera cek nama siswa SD-PKBM di kjp.jakarta.go.id sekarang, kamu terdaftar?

Dinas Pendidikan DKI Jakarta telah mengumumkan bahwa KJP Plus Juli 2023 sudah cair mulai tanggal 4 Juli 2023 kemarin. Diketahui, pencairan KJP Plus Juli 2023 ini akan dilakukan secara bertahap.

Oleh karena itu, bagi siswa SD-PKBM yang terdaftar, segera cek nama penerima KJP Plus Juli 2023 di situs kjp.jakarta.go.id untuk memastikan bahwa nama kamu masih tercatat sebagai penerima KJP Plus bulan ini.

Caranya mudah, siswa hanya perlu mengakses link kjp.jakarta.go.id lewat browser HP, setelah itu mengisi data yang diperintahkan di layar. Untuk lebih lengkapnya, berikut adalah cara cek nama penerima di kjp.jakarta.go.id.

Baca Juga: Cara Mencairkan PKH Tahap 3 di Kantor Pos, Cek di cekbansos.kemensos.go.id

1. Akses kjp.jakarta.go.id lewat HP

2. Setelah itu pilih menu “Periksa Penerimaan Status KJP”

3. Masukan NIK

4. Pilih menu “Tahun” dan “Tahap”

Halaman:

Editor: Tesya Imanisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x