4 Contoh Kesan Pesan untuk Kakak OSIS MPLS 2023, Sederhana dan Penuh Makna

- 11 Juli 2023, 21:26 WIB
Ilustrasi MPLS 2023.
Ilustrasi MPLS 2023. /Antara/Septianda Perdana/

PR DEPOK - Menjelang tahun ajaran baru murid-murid sudah banyak yang mempersiapkan diri untuk mengikuti kegiatan MPLS 2023.

Berikut ini PikiranRakyat-Depok.com telah merangkum 6 contoh kesan pesan untuk kakak OSIS MPLS sederhana dan penuh makna.

Saat kegiatan MPLS 2023 dilaksanakan, kakak-kakak OSIS akan membantu peserta didik untuk lebih mengenal lingkungan sekolah dengan asik.

Baca Juga: Info Tanggal Pencairan dan Cara Cek Penerima Bansos PKH Tahap 3 Juli 2023 Online Pakai NIK KTP

Hal ini dilakukan dengan berbagai macam aktivitas, diantaranya membuat kelompok, membawa barang-barang yang telah ditentukan, membuat yel-yel, memberi materi, dan masih banyak lagi.

Maka pada akhir acara MPLS 2023 murid-murid baru tidak ada salahnya untuk memberikan surat berupa kesan pesan selama tiga hari melakukan kegiatan MPLS ini.

Hal ini juga dilakukan sebagai bentuk apresiasi anda kepada kakak-kakak OSIS yang sudah mempersiapkan dan membuat acara MPLS 2023 menarik dan menyenangkan.

Baca Juga: 9 Tempat Soto Terenak di Jember dengan Rating Tertinggi, Ini Alamat Lengkapnya

Melansir dari PikiranRakyat-Depok pada Selasa, 11 Juli 2023, berikut contoh kesan pesan untuk kakak OSIS MPLS 2023 sederhana dan penuh makna.

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x