Raih Kesempatan Memperoleh Kualitas Pendidikan Mumpuni dengan Biaya Terjangkau di Unisba

- 14 Juli 2023, 13:53 WIB
Potret Universitas Islam Bandung atau Unisba
Potret Universitas Islam Bandung atau Unisba /unisba.ac.id/

Untuk biaya masuk (termasuk biaya semester pertama) di tahun akademik 2023/2024, Unisba membagi ke dalam beberapa bagian, antara lain:

1. IPU adalah Infak Pengembangan Universitas dibayar 50% pada semester 1 dan 50% di semester 2; (satu kali selama menjadi mahasiswa).

Baca Juga: Pelaku Kasus Revenge Porn Alwi Husen Maolana Dijatuhi Hukuman Tambahan

2. IPF adalah Infak Pengembangan Fakultas (dilunasi pada semester 1, satu kali selama menjadi mahasiswa).

3. IKT adalah Infak Kuliah Tetap dibayar 50% pada semester ganjil dan 50% di semester genap (dibayarkan setiap semester selama menjadi mahasiswa).

4. ISKS adalah Infak Satuan Kredit Semester (dibayarkan sesuai dengan pengambilan sks tiap semester).

5. Baitul Maal, pembayarannya hanya satu kali saja di semester 1.

Baca Juga: 30 Kunci Jawaban Teka-Teki Makanan dan Minuman MPLS 2023 untuk SMP dan SMA, Ada Nasi Trio Macan

Seluruh biaya pendidikan tersebut berlaku bagi mahasiswa di luar baik domestik maupun asing yang mengambil Mata Kuliah di Unisba. Untuk besaran biaya semester 1 setiap fakultas atau program studi di Unisba, sebagai berikut:

1. Syariah/Hukum Keluarga Islam
Rp 5.290.000,-

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x