Anak Sekolah SD-SMA Bisa Dapat Bansos PKH Tahap 3 2023, Simak Cara Daftar dan Nominal yang Diterima

- 7 Agustus 2023, 21:24 WIB
Ilustrasi anak sekolah penerima PKH tahap 3 2023.
Ilustrasi anak sekolah penerima PKH tahap 3 2023. //Pixabay/Nico_Boersen/

8. Klik “Tambah Usulan”

9. Pendaftaran selesai dan data Anda akan diproses oleh Kemensos

Setelah melakukan pendaftaran bansos PKH tahap 3 2023, Anda bisa melakukan cek nama dan status penerima bansos di situs cekbansos.kemensos.go.id.

Baca Juga: 20 Link Twibbon 17 Agustus 2023 Keren Terbaru Lengkap dengan Cara Pakainya

Apabila Anda terdaftar sebagai penerima bansos PKH tahap 3 2023, maka situs tersebut akan menampilkan semua informasi terkait bansos PKH tahap 3 2023.

Adapun besaran bansos PKH tahap 3 2023 untuk anak sekolah SD, SMP, dan SMA memiliki besaran yang berbeda-beda. Anak sekolah SD mendapat Rp225.000 per tahap, anak SMP mendapat Rp375.000 per tahap, dan anak SMA mendapat Rp500.000 per tahap.

Demikian informasi mengenai anak sekolah SD-SMA bisa dapat bansos PKH tahap 3 2023, cara daftar dan info nominal yang diterima.***

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah