Selain Bayar Iuran Sekolah, Uang KJP Plus Bisa untuk Apa Saja?

- 24 Oktober 2023, 19:06 WIB
Uang KJP Plus dapat digunakan untuk keperluan yang masih ada kaitannya dengan pendidikan selain iuran sekolah.*
Uang KJP Plus dapat digunakan untuk keperluan yang masih ada kaitannya dengan pendidikan selain iuran sekolah.* //Instagram @disdikdki/

PR DEPOK – Uang KJP Plus bisa untuk apa saja ya? Apakah boleh untuk belanja? Uang KJP Plus dapat digunakan untuk keperluan yang masih ada kaitannya dengan pendidikan.

 

Karena tujuan dari adanya program Program KJP Plus adalah memberikan pendidikan yang lebih baik kepada anak-anak yang kurang mampu.

Uang KJP Plus bisa digunakan untuk mendukung pendidikan ekstra anak-anak, termasuk pendidikan, teknologi, ekstrakurikuler, investasi masa depan, dan kebutuhan keseharian.

Jadi, program ini berperan penting bagi kelanjutan pendidikan anak-anak yang kurang mampu dalam mencapai masa depan yang lebih baik.

Baca Juga: Top Markotop! 5 Warung Mie Ayam Terkenal Enak di Tuban Kuahnya Sedap dan Murah Meriah, Yuk Cobain!

Uang KJP Plus Bisa Untuk Apa Saja?

1. Membayar Biaya Pendidikan

Uang KJP Plus dapat digunakan untuk membayar biaya pendidikan seperti uang sekolah, membeli buku, seragam, alat tulis, tas, sepatu dan perlengkapan sekolah lainnya.

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x