Yes! Bantuan PIP Kemdikbud 2024 Naik untuk Siswa Ini, Cek Status Penerimanya di Sini

- 26 Januari 2024, 19:25 WIB
Bantuan PIP Kemdikbud 2024 Naik untuk Siswa Ini
Bantuan PIP Kemdikbud 2024 Naik untuk Siswa Ini // Pixabay.com

PR DEPOK - Kementerian Pendidikan, Riset, Kebudayaan dan Teknologi (Kemendikbudristek) kembali menyalurkan bantuan PIP Kemdikbud 2024.

Jumlah penerima PIP Kemdikbud 2024 naik dari tahun lalu yang cuma 18,1 juta menjadi 18,6 juta siswa terdiri dari siswa SD, SMP, SMA/SMK/sederajat.

Selain dari segi jumlah penerima bantuan PIP Kemdikbud 2024 juga naik untuk kategori siswa SMA dan SMK.

Baca Juga: 10 Deretan Rumah Makan di Kebumen Paling Mantap dan Lezat, Simak Alamatnya

Peserta didik SD hingga SMA/sederajat, buruan cek status penerima PIP Kemdikbud 2024 di website pip.kemdikbud.go.id agar bisa tahu masuk dalam daftar penerima bantuan atau tidak.

Berikut cara cek status penerima PIP Kemdikbud 2024:

1. Akses website pip.kemdikbud.go.id.

Baca Juga: Rekomendasi 5 Tempat Makan Bakso di Sidoarjo, Mantap Tenan

3. Masukkan NISN dan NIK siswa.

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x