Kabar Gembira! KJP Plus Februari 2024 Sudah Cair, Cek Penerima di kjp.jakarta.go.id

- 7 Februari 2024, 18:05 WIB
Berikut ini merupakan estimasi tanggal pencairan bantuan KJP Plus Februari 2024, cek penerimanya di situs ini.
Berikut ini merupakan estimasi tanggal pencairan bantuan KJP Plus Februari 2024, cek penerimanya di situs ini. /Freepik/

PR DEPOK – Kabar gembira untuk peserta didik penerima bantuan pendidikan program Kartu Jakarta Pintar (KJP). Dana KJP Plus Februari 2024 sudah cair.

Pencairan KJP Plus Februari 2024 mulai dilakukan pada Selasa, 6 Februari 2024 secara bertahap.

Ini merupakan pencairan KJP Plus Tahap 2 Tahun 2023 dengan target penerimanya sebanyak 656.390 peserta didik.

Baca Juga: Nikmatnyo, Top 6 Mie Ayam Rekomendasi di Depok Lengkap dengan Alamatnya

“Pengumumann bagi penerima KJP Plus Tahap II Tahun 2023, pencairan dilakukan mulai 6 Februari 2024,” tulis admin Pusat Pelayanan Pendanaan Personak dan Operasional Pendidikan (P4OP) seperti dikutip PikiranRakyat-Depok.com dari @upt.p4op pada Selasa, 7 Februari 2024.

Pemerintah DKI Jakarta mengingatkan agar penerima KJP Plus baru untuk membuka rekening, mencetak buku tabungan dan ATM, menyerahkan buku tabungan dan ATM, dan pemindah bukuan dana ke rekening penerima.

Penting diketahui, bantuan pendidikan ini diperuntukkan bagi siswa SD, SMP, SMA, SMK, dan PKBM yang berdomisili di DKI Jakarta.

Baca Juga: 5 Rekomendasi Mie Ayam Terenak yang Wajib Dikunjungi di Depok, Kuy Cobain!

Untuk mengecek daftar penerima dana KJP Plus Tahap 2 Tahun 2023 ini, berikut adalah langkah-langkahnya.

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x