UTBK SNBT 2024 Sudah Dibuka, Berikut Syarat dan Informasi Lengkapnya

- 22 Maret 2024, 10:50 WIB
Pendaftaran UTBK SNBT 2024 telah resmi dibuka sejak kemarin, 21 Maret 2024 dan akan berlangsung sampai 5 April 2024 pukul 15.00 WIB.*
Pendaftaran UTBK SNBT 2024 telah resmi dibuka sejak kemarin, 21 Maret 2024 dan akan berlangsung sampai 5 April 2024 pukul 15.00 WIB.* /Kabar Banten/Denis Asria

Baca Juga: Doa Sholat Dhuha Tulisan Latin dan Artinya

Jika memilih satu dan dua pilihan, peserta bebas memilih program studi apapun, baik itu akademik maupun vokasi.

Jika memilih tiga pilihan, peserta dapat memilih dua program studi akademik dan satu program studi vokasi, atau satu program studi akademik dan dua program studi vokasi.

Jika memilih empat pilihan, peserta dapat memilih dua program studi akademik dan dua program studi vokasi dengan minimal ada satu program diploma tiga yang dipilih.

Tak hanya para siswa yang saat ini duduk di bangku kelas dua belas, UTBK SNBT 2024 juga ditunggu oleh para alumni lulusan tahun 2022 dan 2023 yang memutuskan gap year terlebih dahulu.

Baca Juga: TOP 6 Rumah Makan di Tegal, Paling Cocok dan Nyaman untuk Bukber!

Berikut ini adalah syarat lengkap untuk mendaftar menjadi peserta UTBK SNBT 2024:

Warga Negara Indonesia (WNI) yang dibuktikan dengan Nomor Induk Kependudukan (NIK).

Sudah melakukan registrasi akun SNPMB siswa melalui Portal SNPMB.

Siswa SMA/SMK/MA kelas 12 atau kelas terakhir di tahun 2024.

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah