Kapan KJP Plus Bulan April 2024 Cair? Cek Estimasi Jadwal Pencairan dan Nama Penerima di Link Ini

- 4 April 2024, 09:30 WIB
Estimasi Jadwal Pencairan dan Nama Penerima KJP Plus April 2024.
Estimasi Jadwal Pencairan dan Nama Penerima KJP Plus April 2024. /Freepik/

PR DEPOK - Pencairan dana bantuan Kartu Jakarta Pintar atau KJP Plus selalu dinantikan setiap bulannya tak terkecuali pada bulan April 2024.

Sudah ramai wali murid di DKI Jakarta yang penasaran kapan KJP Plus bulan April 2024 cair.

Meski belum ada informasi resmi dari Pemrov DKI Jakarta terkait waktu pencairannya, tapi estimasi jadwal pencairan KJP Plus bulan April 2024 akan diulas dalam artikel ini berikut cara cek nama penerima lewat link yang tersedia.

Baca Juga: KLJ Tahap 2 2024 Cair Sebelum atau Sesudah Lebaran? Simak Info Terkini dari Dinsos DKI Jakarta

Estimasi jadwal pencairan KJP Plus bulan April 2024 berkaca pada skema penyaluran di beberapa tahap sebelumnya.

Mengacu pada skema jadwal penyaluran bantuan pendidikan tersebut, biasanya KLJ cair sebelum tanggal 10 setiap bulannya.

Namun karena pada 10 April 2024 merupakan hari libur Idul Fitri, ada kemungkinan pencairan KJP bulan ini dipercepat atau diperlambat setelah Lebaran.

Baca Juga: Rekomendasi 6 Tempat Makan Soto di Tapin, Kalimantan Selatan

Untuk mengetahui informasi pasti terkait pencairan bantuan tersebut, silahkan rutin mengecek timeline akun Instagram @disdikdki dan @upt.p4op.

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x