Membedah Hoaks Selangkah Lebih Jauh

- 4 Maret 2020, 06:05 WIB
ILUSTRASI cuitan hoax.*/DOK. PR
ILUSTRASI cuitan hoax.*/DOK. PR /

Kategori keempat adalah false context atau konteks yang salah, yaitu berita dengan konten yang benar namun dipresentasikan dengan konteks yang salah.

Kategori kelima adalah imposter content atau konten yang mencatut tokoh atau organisasi publik sebagai sumber berita yang salah.

Kategori keenam adalah manipulated content atau konten yang dimanipulasi, yaitu berita dengan konten yang sudah diubah untuk menyesatkan dengan sengaja.

Baca Juga: 2 Warganya Positif Terjangkit Virus Corona, Video Teriakan “Depok Jiayou” Bergema di Twitter

Kategori ketujuh adalah fabricated content atau konten palsu, yaitu berita yang sepenuhnya dibuat-buat.

Sebagai pembaca sekaligus distributor berita, tugas warganet sangatlah penting dalam penanganan hoaks.

Pastikan anda selalu mengecek lebih dari satu sumber, membaca lebih dalam, dan tidak langsung menyebarkan berita tanpa tahu dan yakin akan kebenarannya.***

Halaman:

Editor: Billy Mulya Putra

Sumber: Mafindo


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x