Cara Pasang Set Top Box dan Cek Nama Penerima STB Gratis di cekbansos.kemensos.go.id

- 10 Juli 2022, 15:28 WIB
Ilustrasi STB gratis dari Kominfo.
Ilustrasi STB gratis dari Kominfo. /ANTARA/

2. Pastikan sudah memiliki antena UHF, baik berupa antena luar maupun dalam ruangan rumah.

3. Pastikan televisi sudah dilengkapi dengan Set Top Box STB DVBT2.

Baca Juga: Tambah 4 Calon Pengganti Boris Johnson, Berikut Janji Para Kandidat

Jika 3 hal di atas sudah terpenuhi, maka segera saja lakukan cara pasang perangkat STB untuk tangkap siaran TV digital pada TV analog.

1. Siapkan perangkat STB, TV, dan remot TV.

2. Sambungkan kabel antena ke perangkat STB.

3. Kemudian sambungkan kabel RCA (merah, kuning, putih) ke STB.

Baca Juga: KJP Plus Tahap 1 Cair Juli 2022, Cek Tanggal Cair Bantuan untuk Siswa SD, SMP, SMA serta Besarannya

4. Nyalakan TV dan STB dengan remote.

5. Pilih opsi ‘Simpan’ siap nonton TV digital.

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah