Tips agar Percakapan Lama Anda di Hangouts Klasik akan Ditampilkan di Google Chat

- 24 Agustus 2022, 21:02 WIB
Google Hangouts akan sepenuhnya digantikan oleh Google Chat sebagai bagian dari Google Workspace pada bulan Maret mendatang.
Google Hangouts akan sepenuhnya digantikan oleh Google Chat sebagai bagian dari Google Workspace pada bulan Maret mendatang. /Dok. Google/

PR DEPOK - Aplikasi Google Chat kini tersedia dalam pratinjau awal untuk akun Google pribadi di android dan desktop.

Jika mengaktifkan Google Chat di setelan Gmail, Anda dapat menguji pengalaman dan fiturnya. Namun Anda mungkin tidak dapat beralih kembali ke Hangouts Klasik pada setelan Gmail.

Meskipun Anda dapat mengirim pesan ke seseorang atau grup di Google Chat dengan cara yang sama seperti di Hangouts Klasik, dengan fitur yang ditingkatkan.

Baca Juga: Link Streaming Persija vs Persita di BRI Liga 1 2022/2023, Main Pukul 20.00 WIB

Selain itu Anda juga dapat menggunakan Google Chat di web dan di perangkat seluler dengan aplikasi untuk Android, iOS, dan desktop.

Seperti dilansir dari situs resmi Support Google, diinformasikan bahwa mengenai pesan langsung hingga percakapan grup.

Karena Google Chat dan ruang dapat membantu tim berkolaborasi dengan lancar dan efisien dari mana saja penggunanya.

Sehingga komunikasi dengan semua rekan-rekan kerja Anda dapat dilakukan secara aman.

 Baca Juga: Link Live Streaming Kuala Lumpur City FC vs PSM di Final AFC Cup 2022 Zona ASEAN Malam Ini

Halaman:

Editor: Nur Annisa

Sumber: Google


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x