Perbandingan Harga Vivo V27 5G vs Xiaomi Redmi Note 12 Pro dan Spesifikasi yang Ditawarkan

- 28 Maret 2023, 18:54 WIB
Simak spesifikasi smartphone Vivo V27 5G dengan Xiaomi Redmi Note 12 Pro.
Simak spesifikasi smartphone Vivo V27 5G dengan Xiaomi Redmi Note 12 Pro. /vivo.com

Baca Juga: Anti RIbet! Resep Oseng Daging Sapi Simpel, Cocok untuk Menu Sahur dan Buka Puasa Ramadhan 2023

Layar tersebut sudah dibekali HDR10+ untuk visual terbaik di smartphone Vivo V27 5G ini.

Vivo V27 5G dibekali chipset Mediatek terbaru yakni Dimensity 7200 fabrikasi 4 nm.

Chipset tersebut mengusung konfigurasi 8 core yakni 2 core performa 2,75 Ghz Cortex A715 dan 6 core efisiensi Cortex A510.

Baca Juga: Kartu Prakerja Gelombang 50 Sudah Tutup? Begini Cara Cek Nama Peserta Lolos Seleksi

Smartphone ini menghadirkan konfigurasi tiga kamera berupa utama 50 MP OIS, ultrawide 8 MP, dan macro 2 MP.

Ponsel ini juga dibekali guru EIS untuk pendukung kestabilan rekam video. Satu hal menarik, smartphone ini memiliki flash kamera belakang yang unik dengan menghadirkan ring LED Flash.

Ring LED flash ini disebut sebagai aura light untuk menghasilkan cahaya saat memotret muka seseorang menjadi lebih halus.

Baca Juga: Jadwal Adzan Maghrib Hari Ini Selasa, 28 Maret 2023 atau 6 Ramadhan 1444 H Wilayah Surabaya dan Sekitarnya

Hal ini membuat pancaran cahaya saat memotret di cahaya redup menggunakan Vivo V27 5G menjadi tidak terlalu kuat sehingga lebih seimbang.

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x