Contoh Teks Khutbah Singkat Tentang Manfaat Shalat Tarawih di Bulan Ramadhan 2024

- 11 Maret 2024, 16:20 WIB
Contoh teks khutbah Ramadhan tentang manfaat dari menunaikan shalat tarawih.
Contoh teks khutbah Ramadhan tentang manfaat dari menunaikan shalat tarawih. /Pexels/Michael Burrows.

PR DEPOK – Bulan suci Ramadhan akhirnya telah tiba, bulan ramadhan sangat diistimewakan oleh umat Islam karena memiliki banyak keistimewaan dan keberkahan bagi yang menjalankan.

Pada bulan Ramadhan 2024 selain identik dengan sholat Tarawih juga khutbahnya yang disampaikan oleh penceramah.

Untuk mendapatkan kuthbah singkat, PikiranRakyat-Depok.com telah menyajikan contoh teks khutbah singkat tentang “Manfaat shalat Tarawih di Bulan Ramadhan 2024”.

Berikut adalah contoh teks khutbah singkat tentang Manfaat Shalat Tarawih di Bulan Ramadhan 2024.

Baca Juga: 6 Rumah Makan untuk Buka Puasa di Kota Bandung, Harga Mulai dari Rp16.500

Assalamualaikum wr wb

Hadirin jamaah Rahimakumullah

Puji syukur kehadirat Allah SWT telah memberikan kesempatan lagi kepada kita untuk bisa berkumpul di bulan suci Ramadhan di Masjid tempat Allah SWT cintai.

Hadiri Jamaah Rahimakumullah

Baca Juga: Cuaca Ekstrem, Pj Gubernur DKI Jakarta Imbau Warga Jaga Kesehatan Selama Ramadhan

Hari ini kita perlu bersyukur karena bertemu kembali dengan bulan suci Ramadhan 2024, ini merupakan kesempatan kita untuk bertaubat, meminta ampun kepada Allah SWT atas segala dosa-dosa kita mau itu dosa kecil atau dosa besar.

Mengingat banyak saudara-saudara kita yang telah meninggal dunia lebih dulu dan ingin kembali hidup untuk bertaubat dan menjalankan shalat.

Kita sebagai makhluk Allah SWT yang paling sempurna jangan sampai lupa dengan kewajiban kita untuk tetap menyembah Allah SWT di lima waktu. Selain itu, datangnya bulan suci Ramadhan 2024 adalah kesempatan kita untuk merayu dan meminta ridho-Nya atas segala langkah kita di dunia.

Baca Juga: PKH Maret 2024 Cair di Wilayah Ini, Balita Terima Rp750.000, Cara Cek Daftar Penerima di Link Berikut

Kemudian, ibadah sunnah yang biasanya kita jalankan adalah tarawih jangan sampai tertinggal. Ingat, shalat sunnah Tarawih juga mampu menghapus dosa-dosa kita juga memiliki dua manfaat bagi yang menjalankannya

Manfaat shalat tarawih yang pertama adalah bisa menyehatkan rohani kita, dan menguatkan keimanan kita kepada sang Khaliq.

Lalu, manfaat kedua yang akan kita dapatkan adalah kesehatan jasmani dimana shalat Tarawih mampu mengalirkan makanan-makanan yang dimakan saat berbuka puasa.

Hadirin Jamaah Rahimakumullah

Baca Juga: 7 Mie Ayam Paling Maknyus di Magelang, Rasanya Nggak Ada Lawan

Shalat Tarawih sangat dianjurkan untuk kaum Muslimin karena hanya hadir satu bulan saja di bulan Ramadhan.

Jangan sampai bulan penuh berkah dan keistimewaan ini tersia-siakan oleh urusan dunia yang bisa melupakan urusan akhirat.

Hadirin Jamaah Rahimakumullah

Itulah manfaat shalat Tarawih yang bisa kita dapatkan selain pahala dan dihapusnya dosa-dosa juga baik untuk kesehatan rohani dan jasmani.

Baca Juga: Ini Dia 7 Mie Ayam Paling Ajib dan Maknyus di Kendal Jawa Tengah yang Wajib Dicoba, Yuk Gas!

Wassalamualaikum wr wb

Itulah contoh teks khutbah singkat tentang manfaat shalat Tarawih di bulan Ramadhan 2024, yang bisa dijadikan referensi penceramah. ***

Editor: Dini Novianti Rahayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x