Survei Evaluasi Kartu Prakerja Error? Cek Dashboard dan Segera Lakukan Langkah Berikut Ini

- 16 Oktober 2021, 09:04 WIB
Cara atasi dashboard error saat pengisian survei evaluasi Kartu Prakerja.
Cara atasi dashboard error saat pengisian survei evaluasi Kartu Prakerja. /Sigid Kurniawan/ANTARA

4. Isi jawaban pada survei evaluasi dengan jujur. Hal ini karena akan dijadikan bahan evaluasi bagi Manajemen Pelaksana Kartu Prakerja.

 

Baca Juga: POPULER HARI INI: Info Pembukaan Kartu Prakerja Gelombang 22 hingga Tetangga Kakek Suhud Minta Maaf

5. Setelah itu, insentif senilai Rp50.000 Kartu Prakerja akan ditransfer ke rekening bank atau e-wallet paling lambat 14 hari setelah menyelesaikan survei Kartu Prakerja.

Lantas bagaimana jika saat mengisi survei evaluasi dashboard error? Lakukan langkah berikut:

1. Refresh browser Google Chrome (jika pakai Google Chrome).

2. Buka dashboard pakai Opera Mini.

3. Login ulang dashboard Kartu Prakerja.

 

Baca Juga: Cara Cepat Cek Sertifikat Vaksin Covid-19 via Aplikasi PeduliLindungi

Halaman:

Editor: Ramadhan Dwi Waluya

Sumber: www.prakerja.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x