Cara Daftar Kartu Prakerja 2022 untuk Ikuti Seleksi Gelombang 23

- 18 Januari 2022, 13:30 WIB
Berikut ini cara daftar Kartu Prakerja 2022 untuk mengikuti seleksi gelombang 23.
Berikut ini cara daftar Kartu Prakerja 2022 untuk mengikuti seleksi gelombang 23. /www.prakerja.go.id

Baca Juga: Simak 5 Penyebab Gagal Lolos Seleksi Pendaftaran Kartu Prakerja

4. Centang persetujuan “Syarat dan Ketentuan dan Kebijakan Privasi”, lalu klik tombol “Daftar”.

5. Kemudian, buka email Anda dan periksa email masuk dari Kartu Prakerja untuk melakukan verifikasi.

6. Setelah verifikasi, kemudian masuk ke akun Kartu Prakerja Anda untuk melakukan verifikasi KTP.

7. Selanjutnya, lakukan update data diri. Dalam proses ini, siapkan foto KTP dengan ukuran 2 MB dan format JPG/PNG.

8. Lalu, verifikasi nomor HP Anda. Nomor HP ini harus aktif dan tidak boleh diganti hingga pengumuman hasil seleksi Kartu Prakerja.

Baca Juga: 5 Tips Lolos Seleksi Kartu Prakerja Gelombang 23 yang Dibuka Awal 2022

9. Setelah itu, isi pertanyaan pendaftar sesuai dengan kondisi Anda. Lalu, ikuti Tes Motivasi dan Kemampuan Dasar.

10. Jika sudah, klik “Gabung” gelombang ketika pendaftaran seleksi Kartu Prakerja 2022 dibuka nanti.

Pengumuman hasil seleksi Kartu Prakerja 2022 akan disampaikan melalui sms, email, atau dashboard Kartu Prakerja.***

Halaman:

Editor: Bintang Pamungkas

Sumber: prakerja.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah