Cek Penerima BPNT Februari 2022 agar Bisa Cairkan Uang Tunai Rp600 Ribu

- 24 Februari 2022, 18:41 WIB
Berikut ini cara cek penerima BPNT Februari 2022 untuk cairkan uang tunai Rp600.000.
Berikut ini cara cek penerima BPNT Februari 2022 untuk cairkan uang tunai Rp600.000. /Unsplash/Mufid Majnun

7. Klik tombol “CARI DATA”.

Setelah itu, sistem Cek Bansos Kemensos akan mencari nama penerima manfaat sesuai wilayah yang diinput.

Baca Juga: Inilah Sejarah Awal Pergolakan Ukraina Sejak Mendapat Kemerdekaan dari Rusia Pada 1991

Perlu diketahui, mekanisme pencairan bansos BPNT oleh PT Pos Indonesia tidak melalui Kartu Keluarga Sejahtera (KKS) sehingga diharapkan bisa meningkatkan kecepatan dalam penyaluran.

Saat ini, pencairan bansos dari Kemensos termasuk BPNT 2022 bersamaan dengan penyaluran bansos tahun 2021.

Mensos Risma mengingatkan kepada semua pemangku kepentingan, agar penyaluran BPNT dan PKH tidak melebihi bulan Maret 2022.

Baca Juga: Prakiraan Hujan di Indonesia, 25 Februari 2022: Pulau Jawa Umumnya Diprediksi Hujan Ringan

Hal itu lantaran jika BPNT tidak tersalurkan hingga bulan Maret 2022, maka secara otomatis uangnya akan kembali ke negara.

"Ya, karena kalau enggak selesai bulan Maret uangnya akan kembali ke negara. Dengan kata lain, masyarakat pra-sejahtera tidak bisa memanfaatkan bantuan tersebut," ujar Risma.

Demikian cara cek penerima BPNT Rp600.000 Februari 2022 beserta penjelasan mengenai mekanisme penyalurannya.***

Halaman:

Editor: Sitiana Nurhasanah

Sumber: Kementerian Sosial


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah