Golongan Ini Punya Kesempatan Dapat PKH Mei 2022? Siapkan KTP untuk Cek Penerima di cekbansos.kemensos.go.id

- 3 Mei 2022, 17:45 WIB
Ilustrasi - Hanya golongan tertentu yang bisa dapatkan bansos PKH Mei 2022. Segera cek statusnya di cekbansos.kemensos.go.id pakai KTP.
Ilustrasi - Hanya golongan tertentu yang bisa dapatkan bansos PKH Mei 2022. Segera cek statusnya di cekbansos.kemensos.go.id pakai KTP. /ANTARA FOTO/Teguh Prihatna.

PR DEPOK - Simak golongan yang berkesempatan dapat bansos PKH Mei 2022, segera siapkan KTP untuk cek nama penerima di cekbansos.kemensos.go.id.

Diketahui bersama, bansos PKH Mei 2022 hanya diperuntukkan bagi masyarakat golongan tertentu.

Golongan masyarakat yang berkesempatan dapat bansos PKH Mei 2022 pun bisa cek statusnya di cekbansos.kemensos.go.id, cukup menyiapkan KTP.

KTP ini nantinya digunakan saat golongan masyarakat penerima bansos PKH Mei 2022 masuk ke link cekbansos.kemensos.go.id untuk cek daftar nama penerima.

Baca Juga: Apakah BLT Minyak Goreng Masih Cair? Siapkan KTP Untuk Cek Penerima Bantuan di cekbansos.kemensos.go.id

Untuk diketahui, pada 2022 ini target masyarakat yang masuk ke dalam golongan dan berhak untuk mendapatkan bansos PKH, termasuk untuk Mei 2022 yakni 10 juta keluarga penerima manfaat atau KPM.

Bansos PKH Mei 2022 ini sendiri nantinya bakal diberikan kepada golongan seperti ibu hamil, balita, siswa SD, SMP, SMA, lansia, dan penyandang difabel.

Aturan yang ditetapkan Kemensos untuk penerima bansos PKH sendiri yakni pada 1 KK maksimal terdapat empat golongan yang berhak dapat bansos PKH Mei 2022.

Baca Juga: BSU 2022 Cair Tanggal Berapa? Ini Penjelasan Baru Kemnaker dan BPJS Ketenagakerjaan Soal BLT Subsidi Gaji

Setiap golongan bansos PKH Mei 2022 tersebut bakal dapat nonimal bantuan yang berbeda-beda, sesuai golongannnya.

Halaman:

Editor: Ramadhan Dwi Waluya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x