Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 28 Ditutup, Segera Cek Hasil Seleksi Lewat 3 Cara Ini

- 13 Mei 2022, 11:48 WIB
Simak tiga cara cek hasil seleksi Kartu Prakerja Gelombang 28, agar Anda bisa mengetahui lolos pendaftaran atau tidak.
Simak tiga cara cek hasil seleksi Kartu Prakerja Gelombang 28, agar Anda bisa mengetahui lolos pendaftaran atau tidak. /Instagram.com/@prakerja.go.id.

3. Insentif survei evaluasi sebesar Rp50.000 dan akan ada tiga kali pengisian sehingga totalnya Rp150.000.

Untuk menjadi penerima Kartu Prakerja Gelombang 28, terdapat beberapa aspek yang dijadikan pertimbangan. Simak di bawah ini:

Baca Juga: Hari Pertama KTT AS-ASEAN, Presiden Joe Biden Janjikan Investasi Baru Senilai Rp2,19 triliun

1. Aspek penentuan kelolosan pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 28 di antaranya administrasi, yang meliputi data diri hingga dokumen-dokumen yang dilampirkan.

2. Dalam proses seleksi, Manajemen Pelaksana Kartu Prakerja juga menyinkronkan data lengkap peserta Gelombang 28 dengan sejumlah database lain milik pemerintah, seperti data di Kemdikbud dan Kemensos.

3. Manajemen Pelaksana Kartu Prakerja juga melakukan pembagian secara proporsional berdasarkan kuota untuk masing-masing provinsi, kota/kabupaten.

Baca Juga: Wakil Rusia untuk PBB Akui Tidak Ada Kesempatan Damai dengan Ukraina, Kapan Perang Berakhir?

Lantas, bagaimana cara cek hasil seleksi pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 28? Berikut langkah-langkahnya.

Cara Cek Hasil Seleksi Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 28

1. Situs www.prakerja.go.id

Halaman:

Editor: Sitiana Nurhasanah

Sumber: prakerja.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah