Apa Itu BPNT? Simak Pengertian, Syarat, dan Cara Dapat Bantuan Rp2,4 Juta dalam Setahun

- 3 Juni 2022, 11:24 WIB
Simak penjelasan tentang pengertian, syarat dan cara dapat BPNT
Simak penjelasan tentang pengertian, syarat dan cara dapat BPNT /Pixabay/EmAji

PR DEPOK - Apa itu BPNT? Simak pengertian, syarat dan cara dapat bantuan Rp2,4 juta dalam setahun.

BPNT adalah salah satu program bantuan sosial (bansos) yang sudah banyak dirasakan manfaatnya oleh masyarakat, khususnya dari golongan keluarga kurang mampu.

Kendati demikian, masih ada sebagian masyarakat yang belum tahu pengertian BPNT, syarat, dan cara dapat bantuan Rp2,4 juta dari bansos jenis ini.

Baca Juga: Turut Berduka Hilangnya Emmeril Kahn Mumtadz, Ifan Seventeen Persembahkan Lagu untuk Ridwan Kamil

Bagi yang belum tahu, masyarakat penerima BPNT memang mendapatkan bantuan Rp2,4 juta dalam setahun.

Namun bantuan tersebut tidak diberikan sekaligus melainkan dicairkan setiap bulan senilai Rp200 ribu.

BPNT sendiri adalah singkatan dari Bantuan Pangan Non Tunai yang biasa disebut juga dengan bansos Kartu Sembako.

Baca Juga: Antonio Rudiger Free Transfer ke Real Madrid, Chelsea Beri Pesan Menyentuh untuk Penggemar

Sesuai dengan namanya, program BPNT bertujuan untuk membantu memenuhi kebutuhan pangan dan gizi masyarakat dari kalangan keluarga miskin atau rentan miskin.

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah