PKH dan BPNT Juni 2022 Masih Cair, Pemilik KTP Ini Bisa Cek Nama Penerima di Link cekbansos.kemensos.go.id

- 16 Juni 2022, 11:00 WIB
Situs cekbansos.kemensos.go.id untuk mengecek daftar penerima bantuan sosial.
Situs cekbansos.kemensos.go.id untuk mengecek daftar penerima bantuan sosial. /Tangkap layar cekbansos.kemensos.go.id

PR DEPOK – Program Keluarga Harapan (PKH) dan Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) adalah bansos Kementerian Sosial (Kemensos) yang masih cair di Juni 2022.

Masyarakat yang sudah memenuhi persyaratan bisa cek nama penerima bansos PKH dan BPNT Juni 2022 menggunakan KTP di situs cekbansos.kemensos.go.id.

Seperti diketahui, PKH dan BPNT adalah dua program bansos regular Kemensos yang menargetkan warga miskin atau rentan miskin.

Baca Juga: Link Streaming Indonesia Open 2022 Babak 16 Besar: Duel Merah Putih di Ganda Putra

PKH dicairkan setiap tiga bulan atau empat tahap, yaitu, Januari-Maret, April-Juni, Juli-September, dan Oktober-Desember.

Para penerima manfaat bansos PKH akan mendapatkan bantuan uang tunai sesuai kategori-kategorinya.

Akan tetapi, ada kategori penerima bansos PKH bisa menerima Rp3 juta untuk satu tahun.

Baca Juga: Benarkah Naik Motor Pakai Sandal Jepit akan Ditilang? Ini Penjelasan Kakorlantas Polri

Berikut ini rincian kategori penerima bansos PKH Kemensos:

Halaman:

Editor: Ahlaqul Karima Yawan

Sumber: Kemensos


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah