Cek Daftar Penerima BSU 2022 Bisa Lewat Link ini, Kapan BLT Subsidi Upah Mulai Disalurkan Kemnaker?

- 17 Juni 2022, 09:54 WIB
Ilustrasi BSU 2022.
Ilustrasi BSU 2022. /Pixabay/Ekoanug.

PR DEPOK – Berikut ini adalah penjelasan cara cek daftar penerima BSU 2022 yang segera cair dalam waktu dekat berdasarkan penyaluran tahun sebelumnya.

Pekerja yang merupakan calon penerima BSU 2022 yang sudah memenuhi syarat dan kriteria bisa cek daftar penerima secara online.

Jika merujuk penyaluran tahun sebelumnya, pekerja bisa segera cek daftar penerima BSU 2022 agar mengetahui apakah mendapatkan bantuan dari pemerintah atau tidak.

Lantas bagaimana langkah saat cek daftar penerima BSU 2022? Simak penjelasan lengkapnya di bawah ini.

Baca Juga: Login cekbansos.kemensos.go.id, Input Nama Lengkap Sesuai KTP untuk Cairkan PKH dan BPNT

Cara Cek Daftar Penerima

1. Buka situs bsu.bpjsketenagakerjaan.go.id

2. Input data sesuai dengan data yang tersedia dalam kolom, seperti NIK (nomor induk kependudukan), nama lengkap, dan tanggal lahir

3. Setelah itu lanjutkan dengan login ke halaman sso.bpjsketenagakerjaan.go.id

4. Jika sudah memiliki akun langsung login dan lihat menu Bantuan Subsidi Upah

Halaman:

Editor: Ramadhan Dwi Waluya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x