Daftar Nama Penerima PKH 2022 Bisa Dicek Lewat Link Ini, Ada BLT hingga Rp3 Juta Siap Cair

- 19 Juni 2022, 19:28 WIB
Cek daftar nama penerima PKH 2022
Cek daftar nama penerima PKH 2022 /Dok. Kemensos

PR DEPOK - Informasi daftar nama penerima PKH 2022 bisa dicek lewat link berikut, ada BLT hingga Rp3 juta yang siap cair.

Salah satu bansos yang masih disalurkan pemerintah di tahun ini ada Program Keluarga Harapan atau PKH 2022.

Untuk penyaluran PKH 2022, diketahui akan terbagi ke dalam beberapa tahapan.

Baca Juga: Link dan Cara Daftar Tiket Jakarta Fair 2022, Lengkap dengan Persyaratan yang Harus Dipenuhi

Tahap 1 pencairan PKH 2022 sudah dimulai sejak bulan Januari hingga Maret.

Lalu PKH tahap 2 disalurkan mulai bulan April hingaa Juni yang saat ini sedang berlangsung.

Kemudian tahap 3 direncanakan mulai cair Juli-September dan terakhir tahap 4 mulai Oktober-Desember 2022.

Baca Juga: Cara Daftar BPNT Kartu Sembako Online agar Dapat Bantuan Rp2,4 Juta Setahun

Lalu, untuk daftar nama penerima PKH 2022 tentunya bisa di cek secara online melalui HP.

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah