PKH Tahap 2 Pencairannya Berakhir Juni 2022, Segera Cek Daftar Penerima di cekbansos.kemensos.go.id

- 26 Juni 2022, 20:45 WIB
Ilustrasi uang rupiah.
Ilustrasi uang rupiah. /Unsplash

1. Kunjungi cekbansos.kemensos.go.id lewat browser.

2. Input nama provinsi yang tertera di KTP di kolom yang telah disediakan.

3. Input nama kabupaten/kota yang tertera di KTP di kolom yang telah disediakan.

Baca Juga: Cara Hitung Rata-rata Skor UTBK SBMPTN 2022, Ikuti Langkah Berikut Ini untuk Ketahui Nilai Ujian

4. Input nama kecamatan yang tertera di KTP di kolom yang telah disediakan.

5. Input nama desa/kelurahan yang tertera di KTP di kolom yang telah disediakan.

6. Input nama penerima (PM) sesuai KTP.

7. Masukan kode huruf, tekan tombol refresh jika kurang jelas.

8. Klik CARI DATA.

Baca Juga: Kecanduan, 4 Zodiak Ini Tidak Bisa Lepas dari Ponsel

Halaman:

Editor: Ahlaqul Karima Yawan

Sumber: Kemensos


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah