Penjelasan Kemenkop UKM Soal Kepastian BPUM 2022, Lengkap dengan Cara Cek Penerima di eform.bri.co.id

- 27 Juni 2022, 13:39 WIB
Simak info mengenai BPUM 2022 kapan cair beserta alasan nama penerima BLT Rp600.000 belum bisa dicek di eform.co.id.
Simak info mengenai BPUM 2022 kapan cair beserta alasan nama penerima BLT Rp600.000 belum bisa dicek di eform.co.id. /Tangkap Layar eform.bri.co.id /

7. Setelah semua persyaratan sudah dipenuhi, penerima hanya tinggal mendatangi kantor cabang Bank BRI terdekat dengan mengajukan persyaratan, untuk nantinya mencairkan dana BPUM 2022 atau BLT UMKM Rp600 ribu.

Adapun syarat yang harus diajukan adalah notifikasi pemberitahuan BPUM 2022, surat pemberitahuan BPUM 2022 dari aparat setempat, KK, KTP, dan sudah terdaftar sebagai peserta UMKM.

Demikian itulah penjelasan jadwal pencairan BPUM 2022 dari pihak Kemenkop UKM dan cara cek penerima di link website eform.bri.co.id.***

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x