Begini Penjelasan Kemnaker terkait Jadwal Pencairan BSU 2022, Cek Penerima BLT Subsidi Gaji di Sini

- 18 Juli 2022, 14:24 WIB
Simak penjelasan soal jadwal pencairan BSU 2022 dari Kemnaker dan cara cek penerima BLT Subsidi Gaji.
Simak penjelasan soal jadwal pencairan BSU 2022 dari Kemnaker dan cara cek penerima BLT Subsidi Gaji. /Tangkap layar bsu.kemnaker.go.id.

Hal itu disebabkan oleh beberapa alasan yang terkait teknis penyaluran BLT Subsidi Gaji atau BSU 2022.

Kemnaker menjelaskan, bahwa pihaknya harus terlebih dahulu memverifikasi ulang data para calon penerima BSU 2022 sebelum nantinya disalurkan.

Baca Juga: Kapan Kartu Prakerja Gelombang 37 Ditutup? Intip Estimasi Waktu Penutupan

Selain itu, sebelum penyaluran BSU 2022 dilakukan, pihaknya perlu melakukan koordinasi dengan Kementerian Keuangan, BPJS Kesehatan, dan Himbara sebagai bank penyalur.

Oleh sebab itu, pencairan BSU 2022 belum dapat dijadwal dalam waktu dekat ini lantaran adanya beberapa penyesuaian data tersebut.

Adapun terkait kapan jadwal pencairan BSU 2022, Kemnaker menyebut akan dilakukan setelah semua tahapan selesai.

Baca Juga: Mengenal Kurikulum Merdeka, Sistem Pembelajaran yang Disusun Kemendikbud Ristek

Sebagaimana informasi di atas, pekerja dapat melakukan cek status penerima BLT Subsidi Gaji apabila jadwal pencairan BSU 2022 dari Kemnaker sudah ada.

Cek status penerima BSU 2022 atau BLT Subsidi Gaji bisa diakses melalui situs bsu.kemnaker.go.id dengan cara sebagai berikut:

1. Kunjungi situs bsu.kemnaker.go.id

Halaman:

Editor: Gracia Tanu Wijaya

Sumber: Instagram @kemnaker BSU Kemnaker


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah